Monday, April 15, 2013

Membuat Iklan Melayang di Blog

Membuat Iklan Melayang di Blog - Banyak blog atau web yang menampilkan suatu widget yang selalu nampak didepan monitor kita, walaupun kita scroll ke bawah atau keatas Widget tersebut selalu nampak ada didepan tampilan blog kita. Widget ini lumayan berguna untuk menyimpan suatu iklan atau suatu tanda yahoo messenger kita sedang menyala atau tidak, tapi yang pasti kebanyakan blog menambahkan ini untuk menyimpan suatu iklan tertentu. Berikut adalah tutorialnya :
Langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah Log In ke Blogger lalu masuk menu Layout kemudian masuk Edit HTML

Lalu taruh Code dibawah ini diatas Code ]]></b:skin>

#melayang {
position:fixed;_position:absolute; bottom:0px; left:0; right:0;
clip:inherit;
_top:expression(document.documentElement.scrollTop+
document.documentElement.clientHeight-this.clientHeight); _left:expression(document.documentElement.scrollLeft+ document.documentElement.clientWidth - offsetWidth); }

Tulisan yang berwarna Hitam dan tebal diatas itu adalah posisi widgetnya. bottom adalah bawah jika ingin menaruh diatas bisa kamu ganti dengan top, Left adalah kiri jika ingin mengganti di kanan bisa kamu ganti dengan right.

Sebelum menaruh kode iklan kita, copy code htmlnya terus buka www.blogcrowds.com paste kodenya pada kotak yang disediakan kemudian klik prase.

Banyak blog atau web yang menampilkan suatu widget yang selalu nampak didepan monitor kita, walaupun kita scroll ke bawah atau keatas Widget tersebut selalu nampak ada didepan tampilan blog kita. Widget ini lumayan berguna untuk menyimpan suatu iklan atau suatu tanda yahoo messenger kita sedang menyala atau tidak, tapi yang pasti kebanyakan blog menambahkan ini untuk menyimpan suatu iklan tertentu. Berikut adalah tutorialnya:


Langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah Log In ke Blogger lalu masuk menu Layout kemudian masuk Edit HTML

Lalu taruh Code dibawah ini diatas Code ]]></b:skin>

#melayang {
position:fixed;_position:absolute; bottom:0px; left:0; right:0;
clip:inherit;
_top:expression(document.documentElement.scrollTop+
document.documentElement.clientHeight-this.clientHeight); _left:expression(document.documentElement.scrollLeft+ document.documentElement.clientWidth - offsetWidth); }

Tulisan yang berwarna Hitam dan tebal diatas itu adalah posisi widgetnya. bottom adalah bawah jika ingin menaruh diatas bisa kamu ganti dengan top, Left adalah kiri jika ingin mengganti di kanan bisa kamu ganti dengan right.

Sebelum menaruh kode iklan kita, copy code htmlnya terus buka www.blogcrowds.com paste kodenya pada kotak yang disediakan kemudian klik prase.

Langkah selanjutnya taruh code yang kita dapat hasil dari prase seperti dibawah ini yang merupakan widget sebelum Code </body>

<div id='melayang'>
<center>&lt;!-- Begin: http://adsensecamp.com/ --&gt;
&lt;script
src=&quot;http://adsensecamp.com/show/?id=Zcrcns6GBkg%3D&amp;cid=Jw0%2BaU5zMLg%3D&amp;chan=6%2FxBrV5eTVg%3D&amp;type=1&amp;title=3D81EE&amp;text=000000&amp;background=FFFFFF&amp;border=000000&amp;url=2BA94F&quot;
type=&quot;text/javascript&quot;&gt;
&lt;/script&gt;
&lt;!-- End: http://adsensecamp.com/ --&gt;</center>
</div>

Yang dicetak tebal adalah source code html iklan yang akan ditampilkan, saya menggunakan adsense, bisa juga diganti dengan kode html yang lainya terserah kepada anda yang punya blog. Kode ditaruh tepat di bawah kode <div id="melayang">
dengan diakhiri kode </div>

Selamat mencoba...............Membuat Iklan Melayang di Blog


PERINGATAN! Bagi Yang Suka COPAS! Harap Cantumkan Link Sumbernya!!!, Terimakasih.

You Might Also Like
Share this article :

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan Berkomentar Untuk Saran Yang Dapat membangun kami

1. Jangan Membuat Komentar Yang bersifat Spam
2. Berikan Komentar Yang Baik
3. Kritik/saran Yang Bertujuan Memajukan Dan Membenarkan
5. Berikan Saran Yang Berkaitan Dengan Artikel Yang dibahas
6. Menggunakan Bahasa Yang Sopan
7. Tidak Mengandung Unsur Sara Dan Ejekan

 

JemberTheIsoZone - Copyright  © 2012 All Rights Reserved | Design by Fandy Converted and modified into Blogger Template by Jembertheisozone | Back to TOP